Skip to main content
blog

Jasa Interior Design Kantor Jakarta Profesional

By June 6, 2022July 25th, 2022No Comments

Menggunakan jasa interior design kantor Jakartauntuk menciptakan tata ruang yang nyaman bisa membantu produktivitas kerja. Penataan interior kantor memang perlu disesuaikan dengan image perusahaan ataupun tren terbaru.

Namun, seperti apa sih, tren untuk desain interior kantor? Lalu, adakah jasa interior profesional untuk menangani ruangan kantor? Cek selengkapnya di artikel berikut.

Tren Desain Interior Kantor 2022

Jasa Interior Design Kantor Jakarta Profesional

Di tahun 2022 ini, ada banyak tata ruang yang pas untuk Anda terapkan dalam interior design Jakarta murah bagus. Beberapa di antaranya, yaitu:

  1. Kantor yang homey, terlebih lagi di masa pandemi. Dengan kondisi karyawan yang terbiasa untuk Work From Home, tampilan interior yang homey, bisa membuat mereka lebih nyaman saat bekerja di kantor.
  2. Interior yang eco friendly, misalnya dengan menggunakan LED lighting yang lebih hemat energi.
  3. Memperbanyak neurodiverse space atau ruang lapang yang variatif. Dengan begitu, karyawan bisa memilih untuk bekerja di tempat yang menurut mereka bisa memberikan ide atau produktivitas tinggi.
  4. Penggunaan warna yang lebih cerah agar pekerja bisa lebih positif dalam bekerja.
  5. Penerapan lighting yang lebih natural.
  6. Mengombinasikan antara elemen lama dan baru, atau klasik dan modern.

Tren di atas bisa Anda sesuaikan lagi dengan kebutuhan Anda agar kantor menjadi lebih nyaman bagi para pekerja.

Rima Ginanjar Architects, Jasa Interior Design Kantor Profesional

Banyaknya penyedia jasa interior design membuat Anda harus jeli memilih penyedia jasa interior design Jakarta Selatan. Pasalnya, tidak semua desainer interior mampu menerapkan tren terkini atau menghasilkan tata ruang yang Anda inginkan.

Misalnya untuk interior yang eco friendly, Anda butuh desainer interior seperti Rima Ginanjar Architects. Kenapa? Karena Rima Ginanjar Architects menerapkan zero carbon building yang baik untuk kelangsungan jangka panjang.

Dengan penggunaan konsep eco friendly tersebut, Anda bisa lebih nyaman saat bekerja. Apalagi di Jakarta, pekerja rawan stres karena suhu yang terlalu panas atau harus menghadapi kemacetan dan banjir.

Baca Juga : Jasa Arsitek Jakarta, Wujudkan Rumah Idaman di Ibu Kota

Di sisi lain, penggunaan konsep zero carbon building akan membuat kantor Anda lebih sejuk dan hemat energi. Jadi, Anda pun bisa menghemat biaya untuk penggunaan listrik, misalnya untuk menghidupkan AC.

Jadi, butuh jasa interior design kantor Jakartayang kompeten dan tepercaya. Anda bisa hubungi langsung Rima Ginanjar Architects atau mengunjungi website resminya dengan klik di sini.

Leave a Reply